Bio:
|
Pastikan anda memilih rental mobil yang tercantum dalam daftar rental mobil yang sudah memiliki izin usaha yang diterbitkan pemerintah. Rental mobil di Bandung biasanya dikelola langsung oleh pemiliknya. Hal ini memberikan peluang bagi Anda untuk menegosiasikan tarif sewa yang lebih murah. Ini biasanya dimungkinkan bila Anda akan menyewa mobil dalam waktu yang lama, paling tidak lebih dari seminggu. Ada baiknya minta rekomendasi pada orang-orang yang sudah sering menyewa atau sudah kenal baik dengan pemilik rental mobil tersebut. Salah satu rekomendasi yang bisa Anda hubungi adalah ASSA Rent yang telah berpengalaman dalam menyediakan layanan rental mobil dengan berbagai fasilitas komplit + supir gratis/lepas kunci sehingga keamanan selama berkendara bisa Anda nikmati.
|